Selasa, 24 Mei 2011

Penentu Arah Kiblat Online yg Akurat


Berikut ini adalah link untuk menentukan arah kiblat. Yang menarik dari tool online ini adalah bahwa gambarnya yg interaktif dan akurat, karena menggunakan google map.

Cara-caranya adalah sbb:

1. masuk ke http://www.qiblalocator.com

2. masukkan nama kota atau nama daerah di field search, lalu klik tombol Search.

3. Otomatis lokasi yg ditunjuk tersebut akan terlihat. Klik pada tombol Satelite, agar gambar satelitnya terlihat.

4. Kita tinggal mencari gedung, rumah atau masjid yg ingin kita cek arah kiblatnya. Gunakan bar di sebelah kiri atas untuk memperbesar gambar.

5. Letakkan tanda + di tengah2 gedung yg ingin dicocokkan. Garis lurus merah merupakan arah kiblat yg sebenarnya.




Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates